Memaknai Hari Kartini 2022: Perempuan dan Pendidikan di Era New Normal

Tanggal 21 April, menjadi salah satu hari bersejarah bagi masyarakat Indonesia, terutama kaum perempuan. Hari Kartini, diperingati setiap tanggal 21 April untuk mengenang jasa Raden Adjeng Kartini sebagai pahlawan perempuan dan pejuang emansipasi wanita di bumi nusantara. Berkat jasa beliau, …

Catatan 2021: Pendidikan Era New Normal dengan Blended Learning di STKIP Agama Hindu Singaraja

Sudah hampir 2 tahun Pandemi Covid-19 masih menghantui kehidupan dunia. Pandemi yang mempengaruhi berbagai bidang kehidupan termasuk pendidikan yang berdampak pada perubahan proses belajar mengajar. Pembatasan sosial dilakukan dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 di masyarakat, termasuk pembatasan sosial dalam interaksi …

Catatan 2021: Organisasi Kemahasiswaan, Siapkan Generasi Tangguh, Solid dan Berkarakter Pancasila

Tahun 2021 menjadi starting point bagi keberadaan Organisasi Kemahasiswaan di STKIP Agama Hindu Singaraja. Hal ini terbukti dengan mulai terbentuknya Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) dari keempat prodi yang ada di bawah naungan STKIP Agama Hindu Singaraja. Kemudian, pemilihan Badan …

Memaknai Hari Pahlawan, Di Tengah Pandemi Covid-19

Oleh: Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Sahitya STKIP Agama Hindu Singaraja Pada 10 November 1945 terjadi pertempuran besar di Surabaya untuk mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Peristiwa ini bermula, setelah Jepang menyatakan menyerah tanpa syarat terhadap sekutu, hingga akhirnya, Indonesia berhasil memproklamasikan Kemerdekaan …